Selasa, 08 Januari 2019

Kegiatan Outing Class Pare kediri

Kegiatan outing class adalah kegiatan wajib yang diikuti oleh santriwati kelas 4 Tarbiatul Mu’allimin Wal-Mua’allimat Al-Islamiyah (TMI) atau setara dengan kelas 1 Madrasah Aliyah (MA). Yang diadakan satu tahun sekali.

Bertempat di Pare – Kediri yang biasa dikenal dengan kampung inggris adalah tempat yang tepat untuk outing class. Kegiatan yang diawali dengan pelepasan pada tanggal 22 Desember 2018 oleh Pengasuh Pesantren “Drs. KH. Busthomi Ibrohim,M.Ag.”

Satu hari satu malam lamanya untuk menempuh perjalanan menuju Tempat outing class, setibanya di Pare – kediri diawali dengan perkenalan dihari pertama, dan dihari kedua sampai hari ke sepuluh dengan 60 kali pertemuan dilanjtukan belajar.

Convertation, Grammar, Vocabulary, pronountation,  and language contest adalah materi yang diajarkan di tempat outing class. Adapun tujuan diadakannya outing class adalah untuk meningkatkan bahasa santri

LISAN/Ning.T

Tidak ada komentar:

Posting Komentar