Kamis, 4 April 2019. Salah satu syarat kelulusan di SD Islam Darunnajah adalah menyelesaikan Ibadah Amaliah. Kegiatan ibadah amaliyah yang menjadi syarat kelulusan di SD Islam Darunnajah antara lain doa-doa harian, hafalan juz 30, paktik shalat 5 waktu, praktik membaca al qur’an dan juga praktik wudhu.
Bagi kelas 1, 2, 3, 4 dan 5 menyelsaikan ibadah amaliah dengan materi-materi yang telah ditentukan adalah salah satu syarat untuk mengikuti ujian semester I dan II, sedangkan bagi kelas 6 materi ibadah amaliah dari kelas 1 s.d 5 diulang dan disertorkan atau dipraktekan kembali di hadapan para penguji.
Ujian ibadah amaliyah menjadi salah satu standar kelulusan di SD Islam Darunnajah Jakarta, dimana dengan dilaksanakannya ujian ibadah amaliah diharapkan para siswa sudah bisa menjalankan shalat lima waktu dengan baik dan benar, bisa memabaca al qur’an sesuai dengan makaharijul huruf dan tajwidnya, bisa menghafal surat-surat di juz 30 agar mampu menjadi imam shalat lima waktu dan tentunya berwudhu dengan benar.
Sebelum acara Spirit dan motivasi dilaksanakan, panitia ujian kelas akhir mengumumkan 5 siswa tercepat dalam menyelesaikan ibadah amaliyah. Beriktu daftar penerima penghargaann siswa tercepat menyelesaikan ibadah amaliyah:
Kelas 6 A:
- Regina kayla ericka putri
- Nasywa El Fitra
- Harmonisky Maritza Ramaniya
- Rifa antika zahra
- Adrienne clarinta mutiarza Sinengkeian
Kelas 6 B:
- Maghfira Ilma Ghani
- Intan Kamila Gasela
- Feriska Ayodya Maryoko
- Moc. Hasan Nasrullah
- Kayla Aulia
Kelas 6 C:
- Kayla Fahira
- Siti Nurrahma Dinata
- Dandi Saputra
- Ananda Ahmad Firjatullah
- Gessya Khalisyah Al Kahfi
Kelas 6 D:
- Fathiyyah yumnah
- Jacinda Atifah Jasmin
- Shanum Abela Aqilah H
- Vanessa Chyntia Hidayah
- Zaskia Rahmayanti
Tidak ada komentar:
Posting Komentar